MINAT BELAJAR SISWA TERHADAP PEMBELAJARAN PJOK SELAMA KEGIATAN PLP SECARA DARING
Main Article Content
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh kondisi pandemi yang terjadi, sehingga pembelajaran dilakukan secara daring sesuai dengan peraturan yang ditetapkan untuk melakukan pembelajaran PJOK. Penelitian ini bertujuan untuk mengukur minat belajar Pembelajaran PJOK selama Pengenalan Lapangan Persekolahan (PLP) yang dilakukan secara daring di SMA Negeri 14 Surabaya. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui seberapa besar minat siswa terhadap pembelajaran PJOK yang dilakukan selama daring. Penelitian ini menggunakan metode pendekatan kuantitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu survey. Jumlah butir soal yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 18 butir soal yang akan dibagi menjadi 2 faktor yaitu faktor intrinsik dan faktor ekstrinsik. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah kelas X berjumlah 69 siswa dengan menggunakan teknik pengumpulan data berupa angket menggunakan Google Form dengan skala likert yang dibagikan langsung kepada responden. Kemudian data yang diperoleh diolah dengan menggunakan bantuan SPSS versi 26 dengan dilakukan teknik perhitungan uji deskriptif sehingga menghasilkan nilai rata-rata 64,37 yang akan dibagi menjadi 5 kategori, hasil yang diperoleh yaitu 4 siswa dengan kategori sangat tinggi (8%), 39 siswa masuk dalam kategori tinggi (62%), 25 siswa masuk dalam kategori sedang (30%), dan 1 siswa masuk dalam kategori sangat rendah (1%). Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pembelajaran PJOK secara daring (dalam jaringan) selama kegiatan Pengenalan Lapangan Persekolahan (PLP) di SMA Negeri 14 Surabaya termasuk dalam kategori tinggi (62%).
Aquariustin, Rani Maulina. 2014. “Penilaian Dan Pengembangan Prestasi Guru Dalam Mengajar Berbasis Kepuasan Pihak Yang Dilayani.” Gastronomía ecuatoriana y turismo local. 2(69): 147–52.
Budi, Asto. 2011. “Pengaruh Persepsi Siswa Tentang Kinerja Guru Mata Pelajaran Chasis Dan Sistem Pemindah Tenaga Terhadap Kepuasan Siswa Kelas Ii Teknik Di Smk 45 Wonosari Otomotif.” Phys. Rev. E (June): 53.
Budi, Didik Rilastiyo. 2021. “Evaluasi Pembelajaran Senam Di Masa Pandemi Covid 19 Berbasis E-Learning Eldiru.” OSF Preprints (February): 1–7.
Darsana, I., & Sudjana, I. (2022). A Literature Study of Indonesian Tourism Human Resources Development in the Era of Society 5.0. AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan, 14(3), 2691-2700. doi:https://doi.org/10.35445/alishlah.v14i3.2014
Dewi, Ririn Purnama, and Sepriadi. 2021. “Minat Siswa SMP Terhadap Pembelajaran PJOK Secara Daring Pada Masa New Normal Junior High School Students Interest in Online Physical Education Learning During the New Normal Period.” Physical Activity Journal 2(2): 205–2015.
Edi Gunawan, Andika Triansyah, Fitriana Puspa Hidasari. 2019. “Kepuasan Siswa Terhadap Penggunaan Google Classroom Sebagai Media Pembelajaran Penjas Smp Negeri 18 Pontianak Penelitian Relevan Dany Dwi Setyawan 2014 Yang Berjudul “ Tingkat Kepuasan Siswa Kelas Atas Terhadap Sarana Dan Prasarana Pendidikan Jasmani Di.” : 1–9.
Handayani, Rif’ati Dina. 2015. “Analisis Motivasi Intrinsik Dan Ekstrinsik Mahasiswa Calon Guru Fisika.” uny.ac.id 7(1): 320–33. https://www.researchgate.net/publication/269107473_What_is_governance/link/548173090cf22525dcb61443/download%0Ahttp://www.econ.upf.edu/~reynal/Civil wars_12December2010.pdf%0Ahttps://think-asia.org/handle/11540/8282%0Ahttps://www.jstor.org/stable/41857625.
Magi, Marwa. 2019. “Survei Kepuasan Siswa Terhadap Guru Mata Pelajaran Matematika Ditinjau Dari Kemampuan Kreativitas Dan Penguasaan Materi Spldv Smp Negeri 2 Nanggulan.” Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952.: 5–24.
Maksum Ali. 2017. “Metodologi Penelitian.” Jawa Barat: CV Jejak: 35–37.
Maulana, Firman, Gartika Sabri Ningtyas, and Wening Nugraheni. 2021. “Survei Motivasi Belajar Siswa Mata Pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga Dan Kesehatan Via Sistem Pembelajaran Daring Kelas X SMK Muhammadiyah 1 Sukabumi Tahun Pelajaran 2019/2020.” Jendela Olahraga 6(1): 1–8.
Mustain, Afif. 2019. “Pengaruh Kinerja Mengajar Guru Agama Terhadap Kepuasan Siswa Di Ma Futuhiyyah 2 Mranggen Demak.”
Taufiq, Ahmad, Gigih Siantoro, and Amrozi Khamidi. 2021. “Analisis Minat Belajar Dan Motivasi Belajar Siswa Terhadap Pembelajaran Daring PJOK Selama Pandemi Coronavirus Disease (Covid-19) Di MAN 1 Lamongan.” Jurnal Education and Development 9(1): 225–29.
Wardana, M A, and A T Kurniawan. 2021. “Survei Tingkat Kepuasan Siswa Dalam Pembelajaran Penjas Berbasis E-Learning Di Masa Pandemi Di Sma Negeri 1 Ngemplak.” Journal of Innovation Research … 1(6).
aufiq, A., Siantoro, G., & Khamidi, A. (2021). Analisis Minat Belajar dan Motivasi Belajar Siswa Terhadap Pembelajaran Daring PJOK Selama Pandemi Coronavirus Disease (COVID-19) di MAN 1 Lamongan. Jurnal Education and Development, 9(1), 225–229. https://journal.ipts.ac.id/index.php/ED/article/view/2366
Edi Gunawan, Andika Triansyah, F. P. H. (2019). Kepuasan Siswa Terhadap Penggunaan Google PClassroom Sebagai Media Pembelajaran penjas Smp Negeri 18 Pontianak Penelitian Relevan Dany Dwi Setyawan 2014 yang berjudul “ tingkat kepuasan siswa kelas atas terhadap sarana dan prasarana pendidikan jasmani di. 1–9.
MAGI, M. (2019). Survei Kepuasan Siswa Terhadap Guru Mata Pelajaran Matematika Ditinjau Dari Kemampuan Kreativitas Dan Penguasaan Materi Spldv Smp Negeri 2 Nanggulan. Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 5–24.
BUDI, A. (2011). Pengaruh Persepsi Siswa Tentang Kinerja Guru Mata Pelajaran Chasis Dan Sistem Pemindah Tenaga Terhadap Kepuasan Siswa Kelas Ii Teknik Di Smk 45 Wonosari Otomotif. Phys. Rev. E, June, 53.
Aquariustin, R. M. (2014). Penilaian Dan Pengembangan Prestasi Guru Dalam Mengajar Berbasis Kepuasan Pihak Yang Dilayani. Gastronomía Ecuatoriana y Turismo Local., 2(69), 147–152.
Budi, D. R. (2021). Evaluasi Pembelajaran Senam di Masa Pandemi Covid 19 Berbasis e-Learning Eldiru. OSF Preprints, February, 1–7.
Dewi, R. P., & Sepriadi. (2021). Minat Siswa SMP Terhadap Pembelajaran PJOK Secara Daring Pada Masa New Normal Junior High School Students Interest in Online Physical Education Learning During the New Normal Period. Physical Activity Journal, 2(2), 205–2015.
Wardana, M. A., & Kurniawan, A. T. (2021). Survei Tingkat Kepuasan Siswa Dalam Pembelajaran Penjas Berbasis E-Learning Di Masa Pandemi Di Sma Negeri 1 Ngemplak. Journal of Innovation Research …, 1(6). https://bajangjournal.com/index.php/JIRK/article/view/641
Maksum Ali. (2017). Metodologi Penelitian. Jawa Barat: CV Jejak, 35–37.
Riinawati, R. (2022). Strategy of Financing Management to Improve the Quality of Islamic Education Institution. AL-ISHLAH: Jurnal Pendidikan, 14(3), 2757-2768. doi:https://doi.org/10.35445/alishlah.v14i3.1519
Sarbini, R. N., & Setyawati, O. (2015). Pengembangan Game Content Model Untuk Game-Based Learning Pemahaman Berlalu-Lintas. Jurnal EECCIS, 9(1), 37-42.
Sunaryo, S. (2016). Minat siswa dalam mengikuti pembelajaran pendidikan jasmani di smp negeri 2 tempel kab. Sleman daerah istimewa yogyakarta. August.
Maulana, F., Ningtyas, G. S., & Nugraheni, W. (2021). Survei Motivasi Belajar Siswa Mata Pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan Via Sistem Pembelajaran Daring Kelas X SMK Muhammadiyah 1 Sukabumi Tahun Pelajaran 2019/2020. Jendela Olahraga, 6(1), 1–8. https://doi.org/10.26877/jo.v6i1.6252
MUSTAIN, A. (2019). Pengaruh Kinerja Mengajar Guru Agama Terhadap Kepuasan Siswa Di Ma Futuhiyyah 2 Mranggen Demak.
Handayani. (2017). Analisis Motivasi Intrinsik Dan Ekstrinsik Mahasiswa Calon Guru. Uny.Ac, 1(2), 320–333.